Minggu, 10 Maret 2019

RPP Mapel Seni Budaya Kelas 8

RPP Mapel Seni Budaya Seni Rupa Kelas 8 semester 2


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP 1)
Sekolah                                  : SMP Negeri 3 Pattallassang
Mata Pelajaran                        : Seni Budaya (Seni Rupa)
Kelas / Semester                      : VIII/2
Materi Pokok                          : Menggambar Poster
Alokasi Waktu                        : 3 Pertemuan (9 JP)

 
A.    Kompetensi Inti
1.      Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya. (indirect teaching)
2.      Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, santun, percaya diri, peduli, dan bertanggung jawab dalam berinteraksi secara efektif sesuai dengan perkembangan anak di lingkungan, keluarga, sekolah, masyarakat dan lingkungan alam sekitar, bangsa, Negara, dan kawasan regional. (indirect teaching)
3.      Memahami dan menerapkan pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya 3terkait fenomena dan kejadian tampak mata.
4.      Mengolah, menyaji, dan menalar dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori.




B.     Kompetensi Dasar Dan Indikator Pencapaian Kompetensi

Kompetensi Dasar
Indikator Pencapaian Kompetensi
3.3     memahami prosedur menggambar poster dengan berbagai teknik

3.3.1        Menjerlaskan Pengertian Poster
3.3.2        Menyebutkan Tujuan poster
Membedakan 
3.3.4        Mengidentifikasi
3.3.5        Menguraikan tehnik menggambar Poster,
3.3.6        Menguraikan alat dan media menggambar Poster,
4.3     membuat poster dengan berbagai bahan dan teknik
4.3.1      dengan berbagai bahan dan teknik

C.    Tujuan Pembelajaran
Pertemuan Pertama
Setelah mengikuti serangkaian kegiatan pembelajaran peserta didik diharapkan dapat:
 3.3.1   Menjerlaskan Pengertian Poster
3.3.2   Menyebutkan Tujuan poster
3.3.3  Menyebutkan 
3.3.4  Mengidentifikasi
Pertemuan ke dua
Setelah mengikuti serangkaian kegiatan pembelajaran peserta didik diharapkan dapat:
3.3.5  Menguraikan tehnik menggambar Poster,
3.3.6  Menguraikan alat dan media menggambar Poster,
Pertemuan ke tiga
Setelah mengikuti serangkaian kegiatan pembelajaran peserta didik diharapkan dapat:
4.3.1  Membuat gambar Poster, sesuai tema yang telah disepakati..
Fokus penguatan karakter pada nilai-nilai sikap : disiplin, percaya diri dan tanggung jawab

D.      Materi  Pembelajaran
1.  Materi Pembelajaran Reguler
§    Pertemuan Pertama
b.      Tujuan poster
Pertemuan Kedua
a.       tehnik menggambar Poster,
alat dan media Menggambar Poster
c.       Langkah- Langkah:
§  Pertemuan Ketiga
Praktek Menggambar Poster  
2. Materi Pembelajaran Pengayaan
      Teknik dan prosedur menggambar Poster  yang  ada dilingkungan sekolah
      Membuat makalah cara dan teknik menggambar Poster        
3. Materi Pembelajaran Remedial
      Prinsip, teknik dan prosedur menggambar Poster dengan berbagai bahan yang ada dilingkungan sekolah
       Menyelesaikan Tugas Test Formatif yang belum tuntas

E.       Metode Pembelajaran
Pembelajaran dengan metode/model Discovery Learning
F.        Media, bahan dan Alat
Media                  :
a.       Video: menggambar poster
b.      Video tutorial menggambar
c.       Gambar: dokumentasi lomba poster FLS2N
d.      Lembar kerja peserta didik
e.       Realia: lingkungan sekitar
Bahan                  :
a.       kertas gambar A3,
b.      pensil 2B,
c.       penghapus,
d.      pewarna Cat poster,
e.       oil Pastel/Crayon
f.       spidol
Alat                      : 
a.       penggaris,
b.      Kwas,
c.       Palet,
d.      Kain lap

G.      Sumber Belajar
  1. Informasi dan materi melalui internet  dan lingkungan
  2. Gambar dan foto-foto gambar poster Lngkungan sekitar
  3. Audio Visual menggambar Poster
  4. Foto/Dokumentasi Sitti Suryani tahun 2015 , Doc. FLS2N Tingkat Provinsi Sulawesi Selatan Lomba Lukis dan lomba menggambar Poster Tingkat SMP.


H.      Langkah-Langkah Pembelajaran
1.     Pertemuan Pertama:   3 JP

Langkah Pembelajaran
Deskripsi
Alokasi Waktu
Kegiatan Pendahuluan  Pada kegiatan pendahuluan ini peserta didik dikondisikan melakukan kegiatan PPK berbasis budaya sekolah dan diharapkan mengandung kegiatan multi-literasi.
1.      Guru bersama Peserta didik membuka pelajaran dengan memberi salam dan berdo’a,
2.      Guru dan Peserta didik menyiapkan kondisi psikis dan fisik untuk siap belajar dengan Menyanyi bersama lagu Nasional Indonesia Raya
Deteksi Dini
·      Guru Mengecek Kehadiran Peserta didik untuk mengkondisikan suasana yang menyenangkan.
·      Guru mengecek penguasaan kompetensi yang sudah dipelajari sebelumnya, yaitu Menggambar Flora fauna dan alam benda
·      Guru menyampaikan kompetensi yang akan dicapai, dan menunjukkan manfaatnya dalam kehidupan sehari-hari,
·      Mengecek Pemahaman Peserta didik tentang materi yang akan dipelajari “Menggambar Poster”
·      Guru menyampaikan garis besar cakupan materi dan kegiatan yang akan dilakukan,
·      Guru menyampaikan tujuan pembelajaran
·      Guru menyampaikan metode pembelajaran Discovery Learning, lingkup penilaian (penilaian secara individu dan kelompok) dan teknik penilaian yang akan digunakan, yaitu tes tulis dan tes kinerja.
3.      Guru menggali pengetahuan awal dan pengalaman peserta didik dalam menggambar dengan tanya jawab tentang contoh karya menggambar Poster,
4.      Peserta didik menyimak  informasi guru menyampaikan cakupan materi pembelajaran untuk pertemuan pertama,
12 menit
Kegiatan Inti Merah : PPK
Biru: Literasi
Kuning: 4C
Langkah 1 : Stimulation (stimulasi/pemberian rangsangan)
-          Guru menayangkan / memperlihatkan gambar Poster, melalui vidio dan gambar
-          Setelah peserta didik mengamati gambar contoh, peserta didik diberikan lembar kerja sesuai dengan media yang diamati peserta didik. Lembar kerja dapat disesuaikan dengan situasi lingkungan daerah setempat.
-          Pada saat pengamatan, guru dapat memberi motivasi sehingga timbul rasa keingintahuan Peserta didik,
-          Guru membagikan  lembar observasi pengamatan  (LKPD) vidio/gambar
-          Peserta didik mencermati sajian yang dilihat lewat contoh menggambar Poster melalui vidio  dan gambar dengan cermat dan mengisi lembar pengamatannya (LKPD),
90 Menit
Langkah 2 : Problem statement (pernyataan/ identifikasi masalah)
-          Guru memotivasi peserta didik untuk bertanya dan meminta  komentar tentang gambar yang diamatinya
-          Peserta didik menanyakan cara menggambar Poster

Langkah 3 : Data collection (Pengumpulan Data)
-          Peserta didik dimotivasi dan difasilitasi untuk mengumpulkan informasi tentang konsep dan prosedur menggambar Poster yang ada dilingkungan  sekolah dengan budaya setempat
-          Guru mendampingi pesrta didik
Langkah 4 : Data Processing (Pengolahan Data)
-          Guru mermotifasi dan memfasilitasi untuk  mengolah data
-          Peserta didik menunjukkan makna yang terkandung pada menggambar Poster yang ada dilingkungan sekolah
-          Peserta didik membandingkan konsep dan prosedur menggambar Poster yang berkembang sesuai dengan kehidupan sosial budaya di masyarakat
-          (Mengumpulkan beberapa menggambar Poster dari media Koran atau majalah atau yang dapat lewat media internet dan media yang ada dilingkungan sekolah)

Langkah 5 : Verification (Pembuktian)
-    Peserta didik menyampaikan hasil pengumpulan dan simpulan informasi yang diperoleh menggambar Poster yang ada dilingkungan sekolah
-    Peserta didik mempersentasikan secara lisan atau tulisan mengenai karya gambar poster yang telah dikerjakan di depan kelas
-    Guru mengajak peserta didik untuk menghargai dan memberikan motivasi dan balikan
Kegiatan Penutup : Refleksi & Penugasan
Kegiatan penutup ini mengandung PPK berbasis sekolah dan kegiatan literasi.
Kegiatan guru bersama peserta didik yaitu:
-          Guru memfasilitasi Peserta didik membuat butir-butir simpulan  mengenai  menggambar poster
-          Guru bersama-sama peserta didik melakukan identifikasi kelebihan dan kekurangan kegiatan pembelajaran
-          Guru guru memberi umpan balik peserta didik dalam proses dan hasil pembelajaran
-          Peserta didik menyimak guru menyampaikan kegiatan belajar yang dikerjakan yaitu memberi tugas menyiapkan desain/gambar poster yang akan dibuat pada pertemuan selanjutnya.
-          Peserta didik menyimak guru memberitahukan kegiatan belajar yang akan dikerjakan pada pertemuan berikutnya, yaitu menggambar poster
-          Penguatan Nilai-nilai karakter Bangsa (Menyanyikan lagu Nasional/lagu daerah Nusantara.
-          Peserta didik melakukan salam sesuai budaya sekolah mengucapkan terima kasih.
18 menit




2.    Pertemuan Kedua:   3 JP
Discovery Learning

Langkah Pembelajaran
Deskripsi
Alokasi Waktu
Kegiatan Pendahuluan
Pada kegiatan pendahuluan ini peserta didik dikondisikan melakukan kegiatan PPK berbasis budaya sekolah dan diharapkan mengandung kegiatan multi-literasi.


1.      Guru bersama Peserta didik membuka pelajaran dengan memberi salam dan berdo’a,
2.     Guru dan Peserta didik menyiapkan kondisi psikis dan fisik untuk siap belajar dengan Menyanyi bersama lagu Nasional Indonesia Raya
Deteksi Dini
3.     Guru mengecek kehadiran dan perlengkapan belajar peserta didik
4.   Guru Mengecek Penyelesaian Tugas Pertemuan Sebelumnya;
5.   Guru Mengecek Pengetahuan Prasarat Peserta didik
6.   Guru Mengecek Pemahaman Peserta didik tentang materi yang akan dipelajari
7.      Mengecek Pemahaman perlengkapan praktek
8.      Guru menggali pengetahuan awal dan pengalaman peserta didik dalam menggambar Poster,
9.      Guru menyampaikan langkah-langkah pembelajaran.
10.  Pemaparan indikator pencapaian dan tujuan pembelajaran :
12 menit
Kegiatan Inti
Merah : PPK
Biru: Literasi
Kuning: 4C
Langkah 1 : Stimulation (stimulasi/pemberian rangsangan)
-       Guru menayangkan / memperlihatkan contoh-contoh gambar Poster dan beberapa teknik menggambar poster.
-       Peserta didik menanyakan beberapa teknik menggambar poster dan teknik menentukan tema pada gambar yang ada dilingkunganm sekitar
90 Menit
Langkah 2 : Problem statement (pernyataan/ identifikasi masalah)
-          Guru memotivasi peserta didik untuk menggambar Poster

Langkah 3 : Data collection (Pengumpulan Data)
-      Peserta didik dimotivasi dan difasilitasi untuk mencoba menggambar poster berdasarkan  prosedur langkah-langkah menggambar Poster dengan tema  lingkungan  sekolah dan budaya setempat
Langkah 4 : Data Processing (Pengolahan Data)
-       Guru memfasilitasi untuk  mencoba beberapa gambar poster Sanitasi
-       Peserta didik menunjukkan makna yang terkandung pada gambar Poster Sanitasi yang dibuatnya.
-       Peserta didik membandingkan gambar posternya dengan  gambar Poster yang  ada.
Langkah 5 : Verification (Pembuktian)
-       Peserta didik menunjukkan hasil gambar Poster Sanitasi yang dibuatnya dengan percaya diri
-       Peserta didik mempresentasikan secara lisan makna gambar poster sanitasi yang telah dihasilkan
-       Guru memfasilitasi peserta didik untuk melanjutkan gambar posternya di rumah dan praktek mewarnai poster dilanjutkan pada pertemuan berikutnya.
Kegiatan Penutup : Refleksi & Penugasan
Kegiatan penutup ini mengandung PPK berbasis sekolah dan kegiatan literasi.
Kegiatan guru bersama peserta didik yaitu:
§  Guru memfasilitasi peserta didik membuat butir-butir simpulan mengenai gambar poster dan melakukan refleksi kegiatan pembelajaran
§  Guru bersama dengan peserta didik mengidentifikasi kelebihan dan kekurangan kegiatan pembelajaran
§  Guru memfasilitasi peserta didik menguraikan manfaat pembelajaran yang baru diselesaikan melakukan  penilaian;
§  menyampaikan rencana pembelajaran pada  pertemuan berikutnya untuk praktek mewarnai gambar poster.
§  Peserta didik menyimak guru menyampaikan rencana kegiatan pembelajaran untuk pertemuan berikutnya.
§  Guru memfasilitasi peserta didik untuk bersama-sama Menyanyikan lagu Nasional/lagu daerah Nusantara (Penguatan Nilai-nilai karakter Bangsa).
§  Peserta didik melakukan salam sesuai budaya sekolah
18 menit

3.    Pertemuan Ke tiga:   3 JP
Langkah Pembelajaran
Deskripsi
Alokasi Waktu
Kegiatan Pendahuluan
Pada kegiatan pendahuluan ini peserta didik dikondisikan melakukan kegiatan PPK berbasis budaya sekolah dan diharapkan mengandung kegiatan multi-literasi.


-            Guru bersama Peserta didik membuka pelajaran dengan memberi salam dan berdo’a,
-        Guru dan Peserta didik menyiapkan kondisi psikis dan fisik untuk siap belajar dengan Menyanyi bersama lagu Nasional Indonesia Raya
Deteksi Dini
-        Guru mengecek kehadiran dan perlengkapan belajar peserta didik
-          Guru Mengecek Penyelesaian Tugas Pertemuan Sebelumnya;
-          Guru Mengecek Pengetahuan Prasarat Peserta didik
-          Guru Mengecek Kesiapan alat/bahan praktek
-          Guru memberikan motivasi dengan cara meyakinkan diri/peserta didik dapat membuat karya gambar poster dengan beragam media dan teknik.
-            Guru mempersiapkan peserta didik dalam kegiatan memprresentasekan hasil karya/tugasnya didepan kelasGuru menggali pengalaman peserta didik dalam menggambar Poster,
12 menit
Kegiatan Inti
Langkah 1 : Stimulation (stimulasi/pemberian rangsangan)
-          Guru membagi peserta didik menjadi 4(empat) kelompok. Pembagian kelompok ditentukan dengan memperhatikan jumlah peserta didik serta tingkat keaktifan peserta didik dalam proses pembelajaran.
-          Masing-masing kelompok membuat komitmen untuk bekerja sama yang diwujudkan dalam bentuk berbagi tugas yang seimbang antar peserta didik.
-          Setiap kelompok memperlihatkan kedisiplinan dan kejujuran selama proses pembelajaran berlangsung.
-          Guru memperlihatkan cara mewarnai  gambar Poster,
90 Menit
Langkah 2 : Problem statement (pernyataan/ identifikasi masalah)
-          Guru memotivasi peserta didik untuk menggambar Poster dengan menggunakan pewarna oil pastel, spidol dan pensil ewarna

Langkah 3 : Data collection (Pengumpulan Data)
-          Peserta didik dimotivasi dan difasilitasi untuk mengumpulkan informasi tentang prosedur langkah-langkah menggambar Poster dengan tema  lingkungan  sekolah dan budaya setempat
Langkah 4 : Data Processing (Pengolahan Data)
-            Peserta didik mencoba menggambar poster dengan  menggunakan oil pastel/pensil warna dan spidol
-            Peserta didik menunjukkan makna yang terkandung pada gambar Poster yang dibuatnya.
Langkah 5 : Verification (Pembuktian)
-       Peserta didik menunjukkan hasil gambar Poster yang dibuatnya dengan percaya diri
-       Peserta didik mempresentasikan secara lisan makna gambar poster  yang telah dihasilkan
-       Guru memfasilitasi persentase peserta didik dan memberikan motivasi dan balikan
-       Guru mengajak peserta didik untuk menghargai hasil karya gambar poster temannya
Kegiatan Penutup
Kegiatan guru bersama peserta didik yaitu:
§  membuat rangkuman/simpulan pelajaran;
§  melakukan refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan; dan
§  memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran;
Kegiatan guru yaitu:
§  melakukan penilaian;
§  merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran remedi, program pengayaan, layanan konseling dan/atau memberikan tugas baik tugas individual maupun kelompok sesuai dengan hasil belajar peserta didik; dan
§  menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya
§  Penguatan Nilai-nilai karakter Bangsa (Menyanyikan lagu Nasional/lagu daerah Nusantara.
§  Peserta didik melakukan salam sesuai budaya sekolah mengucapkan terima kasih.
18 menit
I.         Penilaian  Pembelajaran Remedial dan Pengayaan
1.         Teknik penilaian
a.         Penilaian Sikap
Teknik
Bentuk Instrumen
Contoh Butir Instrumen
Waktu Pelaksanaan
Ket
Observasi
Jurnal
Lihat Lampiran ...
Saat pembelajaran berlangsung
Penilaian untuk dan pencapaian pembelajaran (assessment for and of learning)
Catatan: Jurnal dipergunakan untuk mencatat perilaku luar biasa (positif atau negative) peserta didik Penilaian Pengetahuan (Test Tertulis/Uraian Test)

b. Pengetahuan : Tes Tertulis (uraian)
No.
Teknik
Bentuk Instrumen
Contoh Butir Instrumen
Waktu Pelaksanaan
Keterangan
1
Lisan
Pertanyaan (lisan) dengan jawaban terbuka
Jelaskan pengertian Menggambar poster!
Saat pembelajaran berlangsung
Penilaian untuk pembelajaran (assessment for learning)
2
Penugasan
Pertanyaan dan/atau tugas tertulis berbentuk esei, pilihan ganda, benar-salah, menjodohkan, isian, dan/atau lainnya
Bedakan jenis-jenis poster yang ada di lingkunganmu!
Saat pembelajaran berlangsung
Penilaian untuk pembelajaran (assessment for learning) dan sebagai pembelajaran (assessment as learning)
3
Tertulis
Pertanyaan dan/atau tugas tertulis berbentuk esei, pilihan ganda, benar-salah, menjodoh-kan, isian, dan/atau lainnya
Jelaskan langkah-langkah menggambar poster!
Setelah pembelajaran usai
Penilaian pencapaian pembelajaran (assessment of learning)

c. Penilaian Keterampilan

Teknik
Bentuk instrumen
Contoh Butir instrumen
Waktu
Ket
Proyek
Tugas besar
Mempresentasikan hasil gambar poster secara berkelompok.
Selama atau usai pembelajaran berlangsung
Penilaian pencapaian pembelajaran (assessment of learning)
Portofolio
Sampel produk terbaik dari tugas atau proyek
Membuat laporan proyek tentang menggambar poster
Saat pembelajaran usai
Penilaian untuk pembelajaran dan sebagai data untuk penulisan deskripsi pencapaian keterampilan

2. Instrumen Penilaian dan pedoman penskoran (terlampir)
3. Pembelajaran Remedial
a.       Berdasarkan hasil analisis penilaian bagi peserta didik yang belum mencapai ketuntasan belajar diberikan kegiatan pembelajaran dengan bentuk remedial yaitu:
b.      Pembelajaran ulang, jika 50% atau lebih peserta didik belum mencapai ketuntasan
c.       Pemanfaatan tutor sebaya, jika 11-49% peserta didik belum mencapai ketuntasan
d.      Bimbingan perorangan, jika 1-10% peserta didik belum mencapai ketuntasan

4. Pembelajaran Pengayaan
Berdasarkan hasil analisis penilaian, bagi peserta didik yang sudah mencapai ketuntasan belajar diberikan kegiatan pembelajaran dengan brntuk pengayaan Materi tambahan yang sesuai dengan materi yang diajarkan yaitu dengan meringkas buku-buku reverensi lain tentang mengambar poster:
Menggambar dan mewarnai Poster yang ada dilingkungan sekolah dengan budaya setempat
Keterangan:                            
 Perolehan Nilai

Interval Nilai
Predikat
Keterangan
> 92-100
A
Sangat baik
> 83-92
B
Baik
≥ 75-83
C
Cukup
< 75
D
kurang

Keterangan:                            
Nilai Peserta Didik tiap nomor =  x  bobot soal

Program Tindak Lanjut
1.      Peserta didik yang memperoleh nilai KD < KKM mengikuti remedial.
2.      Peserta didik yang memperoleh nilai KD ≥ KKM lanjut ke KD berikutnya melalui kegiatan pembelajaran individual (Individual Learning)

Mengetahui,
Kepala SMPN 3 Pattallassang



Drs. La Sahidu           
NIP 19601231 198301 1 031
Pattallassang, 07 Januari 2019   
Guru Mapel Seni Budaya



Sitti Suryani, S.Pd., M.Pd.
NIP 19740721 200901 2 002


Lampiran
Penilaian Sikap
Rubrik Penilaian Jurnal
Nama Sekolah    : SMP Negeri …………………..
Mata Pelajaran   : Seni Budaya (Senmi Rupa)
Kelas/Semester  : VIII/2          
Tahun Pelajaran : 2018/2019

No
Tanggal
Nama
Peserta Didik
Catatan Prilaku
Butir Sikap
Tanda Tangan
Tindak Lanjut
1






2






3






4






5






6






7






8






9






10






11






12







*)  Keterangan Bisa Berupa Tindak Lanjut Dan/Atau Perkembangan Sikap Peserta Didik Setelah Dilakukan Pembinaan.
     Perilaku Peserta Didik Yang Dicatat Di Dalam Jurnal Pada Dasarnya Adalah Perilaku Yang Sangat Baik Dan/Atau Kurang Baik Yang Berkaitan Dengan Indikator Dari Sikap Spiritual Dan Sikap Sosial. Setiap Catatan Memuat Deskripsi Perilaku Yang Dilengkapi Dengan Waktu Dan Tempat Teramatinya Perilaku Tersebut. Bagi Guru Mata Pelajaran 1 (Satu) Jurnal Digunakan Untuk Setiap Kelas Yang Diajarnya. Pada Akhir Semester Guru Mata Pelajaran Dan Guru Bk Meringkas Perkembangan Sikap Spiritual Dan Sikap Sosial Setiap Peserta Didik Dan Menyerahkan Ringkasan Tersebut Kepada Wali Kelas Untuk Diolah Lebih Lanjut Ke Dalam Nilai Rapor

Penilaian Sikap
Rubrik Penilaian Jurnal Sikap Spiritual & Sosial Oleh Pendidik
Nama Sekolah             : SMP Negeri …………………..
Mata Pelajaran            : Seni Budaya
Kelas/Semester            : VIII/2           
Tahun Pelajaran           : 2018/2019

No
Tanggal
Nama
Peserta Didik
Catatan Prilaku
Butir Sikap
Tanda tangan
Tindak Lanjut
1






2






3






4






5






6






7






8






9






10






11






12







Keterangan bisa berupa tindak lanjut dan/atau perkembangan sikap peserta didik setelah dilakukan pembinaan.
Catatan:
C. Fokus penguatan karakter disiplin dan bertanggung jawab.
D. Jurnal dipergunakan untuk mencatat perilaku luar biasa (positif atau negatif) peserta didik.


Penilaian Pengetahuan
a.        Tes Tertulis Observasi Pengamatan
Nama                           :
Kelas                           :
Mata Pelajaran            : Seni Budaya (Seni Rupa)

Soal : Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut dengan singkat !
Amati gambar Poster berikut dengan saksama!






1.      Apakah Tema dari ketiga gambar Poster diatas ?
2.      Apa manfaat yang kamu dapat dari mengamati gambar Poster tersebut ?
3.      Jelaskan tujuaan menggambar Poster !
4.      Tuliskan alat dan bahan yang digunakan menggambar poster diatas! 
Kunci Jawaban :
1.      Tema Gambar
1)      Bersihkan Bumi dari sampah
2)      Bersihkan bumi dan raih hasilnya
3)      Selamatkan bumi kita dari sampah
2.      Manfaat yang dapat diperoleh adalah dapat mensyukur nikmat dan ciptaan Tuhan yang beraneka ragam dan bumi kita ini perlu dijaga dan dilindungi dengan selalu menjaga kebersihan, buang sampah pada tempatnya dan mengolah sampah(daur ulang sampah) maka bumi kita akan bersih dan kita dapat meraih hasilnya. Karena daur ulang sampah bisa menjadi pupuk organik dan sampah bisa menghasilkan uang.
3.      Tujuan poster adalah menginformasikan kepada pembaca tentang sebuah informasi yang dikemas dengan kata-kata lebih singkat, padat, jelas dan menarik. Manfaat poster adalah agar para pembaca lebih mengerti apa yang ingin di ungkapkan sang penulis poster dengan menggunakan kata-kata yang lebih singkat dan sederhana.
4.      Alat dan bahan yang digunakan menggambar poster diatas:
Alat :
§  Kwas
§  Palet
§  Pengerok
§  Penggaris
§  Jangka
       Bahan:
§  Oil Pastel
§  Cat Poster
§  Spidol
§  Pensil warna
§  Kertas gambar


Teknik penilaian : rentang nilai 10 – 100
Setiap nomor skornya 25

Petunjuk penyekoran:
N =  Skor Perolehan x 100
        Skor Maksimal

b.       Tes Tertulis Ph.1.
     Penilaian pengetahuan dilakukan dengan memberikan nilai benar pada jawaban dari pertanyaan yang diberikan secara lisan, tertulis, atau penugasan. Adapun format dari rubric penilaian pengetahuan telah disampaikan di petunjuk umum buku guru.
Satuan Pendidikan      : SMP…..
Mata Pelajaran          : Seni Budaya
Kelas/Semester           : VIII/2
Bentuk Soal                 : Uraian Test
Uraian Test
1.         Jelaskan pengertian Poster secara Umum!
2.         Tuliskan pengertian poster menurut wikipedia!
Tuliskan
Tuliskan
5.         Tuliskan hal-hal yang perlu diperhatikan dalam membuat poster!
6.         Tuliskan Tujuan dibuatnya sebuah poster !
7.         Tuliskan Jenis poster berdasarkan isinya!
8.         Tuliskan langkah-langkah  dalam menggambar Poster!
9.         Tuliskan Jenis Poster berdasarkan tujuannya!
10.     Tuliskan Aspek yang dinilai dalam menggambar Poster!
Pedoman Penyekoran  Soal Essay
NO
Butir soal
Kunci
Skor
1
Jelaskan pengertian Poster secara umum!
§ 
3

2
Tuliskan pengertian poster menurut wikipedia!

3
Tuliskan

f.      
3
4
Tuliskan

syarat sebuah poster:
a.       Poster wajib mempergunakan bahsa yang mudah dipahami.
b.      Susunan kalimat poster harus singkat, padat, jelas, tetapi berisi.
c.       Poster sebaiknya dikombinasikan dengan bentuk gambar.
d.      Poster harus mampu menarik minat khalayak.
e.       Media poster harus mempergunakan bahan yang tidak mudah rusak atau sobek.
f.       Ukuran poster sebaiknya disesuaikan dengan tempat atau lahan pemasangan serta target pembaca.
10
5
Tuliskan hal-hal yang perlu diperhatikan dalam membuat poster!

hal-hal yang perlu diperhatikan dalam membuat poster adalah:
a.       Gambar dibuat mencolok dan sesuai dengan ide yang akan dikomunikasikan.
b.      Kata-kata yang digunakan dalam poster harus efektif, sugestif, serta mudah diingat.
c.       Jenis font sebaiknya adalah jenis yang mudah dibaca dan dengan size yang besar.
6
6
Tuliskan Tujuan dibuatnya sebuah poster !
§   Secara umum tujuan dan maksud dibuatnya poster adalah sebagai media publikasi agar masyarakat bisa membacanya dan melakukan sesuatu sesuai dengan apa yang ada dalam poster tersebut.
§   Tujuan khusus maksud dan tujuan dibuatnya poster tergantung dengan apa yang diinginkan pembuat, bisa untuk tujuan komersil, mencari simpati publik, mencari perhatian masyarakat, dan lain sebagainya.
10
7
Tuliskan Jenis poster berdasarkan isinya!

Jenis poster berdasarkan isinya:
1.   Poster Niaga adalah poster yang dibuat untuk media komunikasi dalam urusan perniagaan untuk menawarkan suatu barang, atau jasa

2.   Poster Kegiatan adalah poster yang berisi suatu kegiatan, seperti kegiatan jalan sehat, senam,dll.

3.   Poster Pendidikan adalah poster yang bertujuan untuk mendidik.

4.   Poster Layanan Masyarakat adalah poster untuk pelayanan kesehatan yang berhubungan dengan kesejahteraan masyarakat.
6
8
Tuliskan langkah-langkah  dalam menggambar Poster!

Article I.        langkah-langkah pembuatan poster :

1.      Menentukan tema poster. Tema yang akan dipilih dapat tentang Lingkungan, Anti Narkoba, Anti Merokok, Akibat pergaulan bebas dan pendidikan.
2.      Temukan suatu masalah pada salah tamu tema tersebut. Rumuskan pemecahan masalah dalam bentuk kalimat pendek sehingga  menjadi kalimat yang singkat, padat dan  jelas.
3.      Buat skets poster pada kertas lain secara kasar sampai ditemukan komposisi yang pas di hati.
4.      Mulailah menggambar pada kertas A3 berdasar skets yang sudah dibuat. Perhatian khusus pada huruf hurufnya, sebisa mungkin menggunakan bentuk huruf yang ajeg.
5.      Berilah warna agar poster menjadi menarik. Jangan lupa pemilihan warna pada tulisan agar tulisan mudah terbaca.
6.      Kerjakan dengan teliti, jangan tergesa gesa

10
9
Jenis Poster berdasarkan tujuannya
1.      Poster Propaganda adalah poster yang memilik tujuan untuk mengembalikan semangat pembaca atas perjuangan atau usaha seseorang dalam melakukan hal yang bermanfaat bagi kehidupan.
2.      Poster Layanan Masyarakat adalah poster untuk pelayanan kesehatan yang berhubungan dengan kesejahteraan masyarakat.
3.      Poster Kampanye adalah poster yang bertujuan untuk mencari simpati dari masyarakat pada saat dilakukannya pemilihan umum.
4.      Poster 'Dicari' atau "Wanted“ adalah poster yang bertujuan yang memuat orang hilang atau suatu perusahaan yang membutuhkan pekerja
5.      Poster "Cheescake“adalah poster yang bertujuan untuk menarik perhatian publik, seperti bintang rock, artis, penyanyi, dll
6.      Poster Film adalah poster yang dibuat dengan tujuan untuk mempopulerkan suatu film yang diproduksi dalam industri perfilman.
7.      Poster Komik adalah poster yang digunakan untuk mempopulerkan buku-buku komik
8.      Poster Afirmasi adalah poster untuk memotivasi pembacanya, biasanya tentang kepemimpinan, dll.
9.      Poster Riset adalah poster untuk mempromosikan berbagai kegiatan riset
10.  Poster Kelas adalah poster yang berada didalam kelas
11.  Poster Komersial adalah poster yang hampir sama dengan Poster Niaga yaitu yang bertujuan untuk mempromosikan sesuatu

10
Tuliskan Aspek yang dinilai dalam menggambar Poster!
Aspek yang dinilai :
1.      Bentuk Penampilan Tulisan, antara lain Bentuk huruf, Komposisi Huruf
2.      Unsur Gambar meliputi bentuk ( komposisi , keseimbangan) dan komposisi warna.
3.      Kreatifitas . ( Kesungguhan Goresan , originalitas
6

100

Petunjuk penyekoran:

N =  Skor Perolehan x 100
        Skor Maksimal


LKPD 1. Format Diskusi Hasil Pengamatan Poster
Nama anggota                         : ......................................................................
Gambar yang diamati              : .....................................................................
Hari/tanggal pengamatan        : ......................................................................
Tugas
1.      Cermatilah contoh gambar pada lembar Pengamatan dan berikan pendapatmu.
2.      Amatilah gambar Poster,tersebut !
3.      Isilah kolom di bawah ini
No. Gambar
Tema dan Tujuan Gambar Poster
1

2

3

4

5

6

7

8

9


Petunjuk penyekoran:

N =  Skor Perolehan x 100
        Skor Maksimal



Format Diskusi Hasil Pengamatan Poster
Satuan Pendidikan                  : ......................................................................
Nama anggota                         : ......................................................................
                                                  ......................................................................
                                                  ......................................................................
                                                  ......................................................................
                                               
Kelas/Semester                        : VIII/2
Gambar yang diamati              : .....................................................................
Hari/tanggal pengamatan        : ......................................................................
No
Aspek yang Diamati
Uraian Hasil Pengamatan
1
Jenis Poster




2
Tujuan Gambar Poster




3
Tema Poster




Petunjuk penyekoran:

N =  Skor Perolehan x 100
        Skor Maksimal


Mengetahui,
Kepala SMPN 3 Pattallassang



Drs. La Sahidu           
NIP 19601231 198301 1 031
Pattallassang, 07 Januari 2019   
Guru Mapel Seni Budaya



Sitti Suryani, S.Pd., M.Pd.
NIP 19740721 200901 2 002

0 komentar:

Posting Komentar